KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Isu perlambatan ekonomi global dan penutupan pemerintahan Amerika Serikat (AS) yang melemahkan dollar, membuat performa harga emas mengalami kenaikan. Mengutip Bloomberg, pada Jumat (25/1) pukul 15:00 WIB, harga emas terpantau berada di level US$ 1.289 per ons troi. Angka tersebut naik sebesar 0,27% dari perdagangan sebelumnya di level US$ 1.284 per ons troi. Sementara pada Sabtu (26/1) pukul 21:00 WIB, harga emas sudah mencapai US$ 1.304 per ons troi
Analis Monex: Harga emas masih akan terus naik
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Isu perlambatan ekonomi global dan penutupan pemerintahan Amerika Serikat (AS) yang melemahkan dollar, membuat performa harga emas mengalami kenaikan. Mengutip Bloomberg, pada Jumat (25/1) pukul 15:00 WIB, harga emas terpantau berada di level US$ 1.289 per ons troi. Angka tersebut naik sebesar 0,27% dari perdagangan sebelumnya di level US$ 1.284 per ons troi. Sementara pada Sabtu (26/1) pukul 21:00 WIB, harga emas sudah mencapai US$ 1.304 per ons troi