KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Tren suku bunga yang diproyeksikan akan turun bisa semakin menambah jumlah dana asing di pasar Surat Berharga Negara (SBN). Pengamat Pasar Modal Anil Kumar mengatakan kepemilikan dana asing bisa lanjut bertambah di SBN bila penurunan suku bunga AS, Fed Fund Rate (FFR) terlaksana. "Dengan turunnya suku bunga AS, maka Bank Indonesia akan mengikuti dan ini akan menguntungkan pasar obligasi," kata Anil, Rabu (26/6).
Analis: Perlu pembenahan fundamental agar dana asing di SBN tetap naik
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Tren suku bunga yang diproyeksikan akan turun bisa semakin menambah jumlah dana asing di pasar Surat Berharga Negara (SBN). Pengamat Pasar Modal Anil Kumar mengatakan kepemilikan dana asing bisa lanjut bertambah di SBN bila penurunan suku bunga AS, Fed Fund Rate (FFR) terlaksana. "Dengan turunnya suku bunga AS, maka Bank Indonesia akan mengikuti dan ini akan menguntungkan pasar obligasi," kata Anil, Rabu (26/6).