KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Palladium nampaknya akan bergairah di tahun ini. Harga komoditas logam ini telah melambung jauh sejak bulan lalu yang mencapai US$ 1.519 per ons troi. Harga tersebut merupakan rekor terbesar setidaknya dalam enam bulan terakhir. Mengutip data Bloomberg pada Selasa (12/3) harga palladium di London Metal Exchange (LME) untuk kontrak pengiriman tiga bulan mencapai US$ 1.500 per ons troi. Angka ini menguat 1,21% dari perdagangan sebelumnya di level US$ 1.482 per ons troi. Analis PT Central Capital Futures, Wahyu Tribowo Laksono menilai pencapaian palladium didorong oleh minat investor dan konsumen palladium tampaknya merespons permintaan yang kuat utamamnya dari sektor industri otomotif yang menyumbang kontribusi konsumsi sebesar 80%.
Analis: Permintaan meningkat, harga paladium busllish tak terbendung
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Palladium nampaknya akan bergairah di tahun ini. Harga komoditas logam ini telah melambung jauh sejak bulan lalu yang mencapai US$ 1.519 per ons troi. Harga tersebut merupakan rekor terbesar setidaknya dalam enam bulan terakhir. Mengutip data Bloomberg pada Selasa (12/3) harga palladium di London Metal Exchange (LME) untuk kontrak pengiriman tiga bulan mencapai US$ 1.500 per ons troi. Angka ini menguat 1,21% dari perdagangan sebelumnya di level US$ 1.482 per ons troi. Analis PT Central Capital Futures, Wahyu Tribowo Laksono menilai pencapaian palladium didorong oleh minat investor dan konsumen palladium tampaknya merespons permintaan yang kuat utamamnya dari sektor industri otomotif yang menyumbang kontribusi konsumsi sebesar 80%.