KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Sejumlah analis prediksi Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) hari ini Rabu 28 Desember 2022 berpotensi melanjutkan penguatan. Namun investor harus waspada karena ada sentimen negatif yang berpotensi menggoyahkan IHSG. Sentimen negatif yang diprediksi bisa melemahkan IHSGadalah kabar negatif dari bursa Amerika Serikat (AS). Melansir Reuters, Dow Jones Industrial Average naik 37,63 poin atau 0,11% berakhir pada level 33.241,56. S&P 500 turun 0,4% menjadi menetap di 3.829,25 dan Nasdaq Composite turun 1,38% menjadi berakhir di 10.353,23. Saham yang terkait dengan China naik karena negara itu melonggarkan pembatasan Covid-19. Saham Tesla turun lebih dari 11% di tengah berita tentang jeda produksi yang diperpanjang, dengan stok pada kecepatan untuk tahun terburuk yang pernah ada. Saham Southwest turun hampir 6% karena maskapai membatalkan ribuan penerbangan.
Analis Prediksi IHSG Hari Ini (28/12) Naik, Awas Sentimen Negatif Bisa Melemahkan
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Sejumlah analis prediksi Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) hari ini Rabu 28 Desember 2022 berpotensi melanjutkan penguatan. Namun investor harus waspada karena ada sentimen negatif yang berpotensi menggoyahkan IHSG. Sentimen negatif yang diprediksi bisa melemahkan IHSGadalah kabar negatif dari bursa Amerika Serikat (AS). Melansir Reuters, Dow Jones Industrial Average naik 37,63 poin atau 0,11% berakhir pada level 33.241,56. S&P 500 turun 0,4% menjadi menetap di 3.829,25 dan Nasdaq Composite turun 1,38% menjadi berakhir di 10.353,23. Saham yang terkait dengan China naik karena negara itu melonggarkan pembatasan Covid-19. Saham Tesla turun lebih dari 11% di tengah berita tentang jeda produksi yang diperpanjang, dengan stok pada kecepatan untuk tahun terburuk yang pernah ada. Saham Southwest turun hampir 6% karena maskapai membatalkan ribuan penerbangan.