KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan rakyat (PUPR) mengungkapkan, anggaran untuk pembangunan tahap awal Ibu Kota Negara (IKN) pada tahun ini mencapai Rp 5,1 Triliun. Adapun alokasi anggarannya akan dialirkan kepada lima direktorat jenderal yang ada di PUPR. Pertama, Ditjen Sumber Daya Air (SDA) sebesar Rp 0,11 triliun. "Anggaran ini akan digunakan untuk pengendalian banjir pada DAS Sanggai, pembangunan Bendungan Sepaku Semoi, Embung Kawasan Inti Pusat Pemerintahan (KIPP), Intake sungai Sepaku, penyediaan air baku dan peresmian Mentawir," kata Menteri PUPR, Basuki Hadimuljono dalam RDP bersama komisi V di Gedung DPR, Kamis (25/8).
Anggaran Pembangunan Tahap Awal IKN Capai Rp 5,1 Triliun, Ini Rinciannya
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan rakyat (PUPR) mengungkapkan, anggaran untuk pembangunan tahap awal Ibu Kota Negara (IKN) pada tahun ini mencapai Rp 5,1 Triliun. Adapun alokasi anggarannya akan dialirkan kepada lima direktorat jenderal yang ada di PUPR. Pertama, Ditjen Sumber Daya Air (SDA) sebesar Rp 0,11 triliun. "Anggaran ini akan digunakan untuk pengendalian banjir pada DAS Sanggai, pembangunan Bendungan Sepaku Semoi, Embung Kawasan Inti Pusat Pemerintahan (KIPP), Intake sungai Sepaku, penyediaan air baku dan peresmian Mentawir," kata Menteri PUPR, Basuki Hadimuljono dalam RDP bersama komisi V di Gedung DPR, Kamis (25/8).