KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Produsen consumer goods dan personal care, PT Kino Indonesia Tbk (KINO) menyiapkan capex sekitar Rp 200 miliar sampai Rp 250 miliar untuk tahun 2019 ini. Sebagian besar sumber dana berasal dari dana hasil IPO yang masih ada serta kas internal. Harry Sanusi, Presiden Direktur PT KINO mengatakan tahun ini perusahan berencana untuk fokus pada sejumlah merek utama, menambah kapasitas produksi, dan meningkatkan ekspor untuk beberapa produk yang potensial. Di samping perseroan pun menyiapkan ekspansi produk baru. Terlebih setelah menjadi pengendali Kini Food Indonesia (KFI), langkah awal perusaahan yaitu memperbaiki operasional di KFI terlebih dahulu dan mengoptimalkan channel distribusi dan penjualan.
Anggarkan capex Rp 250 miliar, Kino Indonesia Tbk (KINO) incar kenaikan laba 50%
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Produsen consumer goods dan personal care, PT Kino Indonesia Tbk (KINO) menyiapkan capex sekitar Rp 200 miliar sampai Rp 250 miliar untuk tahun 2019 ini. Sebagian besar sumber dana berasal dari dana hasil IPO yang masih ada serta kas internal. Harry Sanusi, Presiden Direktur PT KINO mengatakan tahun ini perusahan berencana untuk fokus pada sejumlah merek utama, menambah kapasitas produksi, dan meningkatkan ekspor untuk beberapa produk yang potensial. Di samping perseroan pun menyiapkan ekspansi produk baru. Terlebih setelah menjadi pengendali Kini Food Indonesia (KFI), langkah awal perusaahan yaitu memperbaiki operasional di KFI terlebih dahulu dan mengoptimalkan channel distribusi dan penjualan.