KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Greenfields Dairy Indonesia (Greenfields Indonesia) bakal membangun peternakan baru di sekitar Malang, Jawa Timur. Greenfields menganggarkan total senilai Rp 880 miliar untuk capital expenditure (capex) atau belanja modalnya di tahun ini. Head of Manufacturing Greenfields Indonesia Darmanto Setiawan mengatakan, perusahaan menyiapkan anggaran sebesar Rp 750 miliar untuk membangun fasilitas peternakan ketiganya. Saat ini, perusahaan telah memiliki dua peternakan yang terletak di lereng Gunung Kawi, Kabupaten Malang dengan luas 45,59 Ha, dan di Kabupaten Blitar, Jawa Timur dengan luas 168,63 Ha.
Anggarkan Capex Rp 880 Miliar, Greenfields Bakal Bangun Peternakan Baru
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Greenfields Dairy Indonesia (Greenfields Indonesia) bakal membangun peternakan baru di sekitar Malang, Jawa Timur. Greenfields menganggarkan total senilai Rp 880 miliar untuk capital expenditure (capex) atau belanja modalnya di tahun ini. Head of Manufacturing Greenfields Indonesia Darmanto Setiawan mengatakan, perusahaan menyiapkan anggaran sebesar Rp 750 miliar untuk membangun fasilitas peternakan ketiganya. Saat ini, perusahaan telah memiliki dua peternakan yang terletak di lereng Gunung Kawi, Kabupaten Malang dengan luas 45,59 Ha, dan di Kabupaten Blitar, Jawa Timur dengan luas 168,63 Ha.