KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Anggota Komisi IX DPR, Netty Prasetiyani, meminta pemerintah fokus pada pelaksanaan vaksinasi virus corona (Covid-19) gratis. Vaksinasi tersebut harus segera diberikan kepada garda terdepan dalam penanganan Covid-19 di Indonesia. Antara lain adalah tenaga kesehatan, tenaga pendidik, tokoh agama, hingga TNI dan Polri. "Pemerintah harus fokus pada tahapan vaksinasi massal yang akan diberikan kepada rakyat secara gratis," ujar Netty kepada Kontan.co.id, Minggu (24/1).
Anggota DPR dorong pemerintah fokus pelaksanaan vaksin gratis
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Anggota Komisi IX DPR, Netty Prasetiyani, meminta pemerintah fokus pada pelaksanaan vaksinasi virus corona (Covid-19) gratis. Vaksinasi tersebut harus segera diberikan kepada garda terdepan dalam penanganan Covid-19 di Indonesia. Antara lain adalah tenaga kesehatan, tenaga pendidik, tokoh agama, hingga TNI dan Polri. "Pemerintah harus fokus pada tahapan vaksinasi massal yang akan diberikan kepada rakyat secara gratis," ujar Netty kepada Kontan.co.id, Minggu (24/1).