KONTAN.CO.ID - JAKARTA - Pasangan nomor urut satu Anies Baswedan menginginkan bantuan sosial (bansos) bisa disalurkan secara tepat sasaran tentunya dengan basisnya, dengan data-data yang akurat. Untuk itu, Anies menilai bansos yang ada saat ini harus diubah oleh karena itu dia menjanjikan bansos plus. Dirinya pun menjelaskan apa bedanya bansos plus dengan bansos yang ada saat ini. "Pemberian bansos ini harus tepat sasaran, artinya diberikan melalui pendataan yang baik, informasi data itu harus akurat dan mekanisme pemberiannya melalui jalur birokrasi," ujarnya dalam debat terakhir capres di JCC Senayan, Jakarta Pusat, Minggu (4/2).
Anies Mau Bansos Nantinya Diberi Label dari APBN: Agar Masyarakat Tahu
KONTAN.CO.ID - JAKARTA - Pasangan nomor urut satu Anies Baswedan menginginkan bantuan sosial (bansos) bisa disalurkan secara tepat sasaran tentunya dengan basisnya, dengan data-data yang akurat. Untuk itu, Anies menilai bansos yang ada saat ini harus diubah oleh karena itu dia menjanjikan bansos plus. Dirinya pun menjelaskan apa bedanya bansos plus dengan bansos yang ada saat ini. "Pemberian bansos ini harus tepat sasaran, artinya diberikan melalui pendataan yang baik, informasi data itu harus akurat dan mekanisme pemberiannya melalui jalur birokrasi," ujarnya dalam debat terakhir capres di JCC Senayan, Jakarta Pusat, Minggu (4/2).