KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan menyebut perayaan Natal 2020 ini harus dilewati dengan suasana yang berbeda, karena berlangsung di tengah pandemi Covid-19. Seluruh kegiatan baik peribadatan maupun perayaan Natal kali ini harus dilakukan dengan mengedepankan protokol kesehatan pencegahan Covid-19. "Seperti kita ketahui tahun ini kita menghadapi suasana pandemi, karena itu perayaan tentu akan berlangsung berbeda," ujarnya melalui video di akun media sosial Pemerintah Provinsi DKI Jakarta, Jumat (25/12/2020).
Anies sampaikan apresiasi perayaan Natal dengan mengedepankan protokol kesehatan
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan menyebut perayaan Natal 2020 ini harus dilewati dengan suasana yang berbeda, karena berlangsung di tengah pandemi Covid-19. Seluruh kegiatan baik peribadatan maupun perayaan Natal kali ini harus dilakukan dengan mengedepankan protokol kesehatan pencegahan Covid-19. "Seperti kita ketahui tahun ini kita menghadapi suasana pandemi, karena itu perayaan tentu akan berlangsung berbeda," ujarnya melalui video di akun media sosial Pemerintah Provinsi DKI Jakarta, Jumat (25/12/2020).