KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Antibodi dalam tubuh yang dihasilkan vaksin Covid-19 Sinovac menurun setelah 6 bulan menerima vaksin dosis kedua. Hal tersebut dibenarkan oleh Ketua Tim Uji Klinis Nasional Vaksin Covid-19 Kusnandi Rusmil. "Benar," ujar Kusnandi saat dihubungi Kompas.com, Kamis (29/7/202). Meski begitu, menurut Kusnandi, setiap orang yang sudah melakukan vaksin Covid-19 Sinovac dua dosis sudah memiliki antibodi yang tinggi untuk melawan virus corona.
Antibodi vaksin Sinovac memang turun setelah 6 bulan, tapi masih cukup lawan Covid-19
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Antibodi dalam tubuh yang dihasilkan vaksin Covid-19 Sinovac menurun setelah 6 bulan menerima vaksin dosis kedua. Hal tersebut dibenarkan oleh Ketua Tim Uji Klinis Nasional Vaksin Covid-19 Kusnandi Rusmil. "Benar," ujar Kusnandi saat dihubungi Kompas.com, Kamis (29/7/202). Meski begitu, menurut Kusnandi, setiap orang yang sudah melakukan vaksin Covid-19 Sinovac dua dosis sudah memiliki antibodi yang tinggi untuk melawan virus corona.