KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kamar dagang dan industri (Kadin) meminta penurunan suku bunga Indonesia tidak terlalu agresif. Kadin mendorong agar pemerintah, khusus Bank Indonesi amelihat dampak menyeluruh atas penurunan suku bunga terhadap perekonomian Indonesia. Karena penurunan suku bunga bisa memicu arus modal keluar. "Kalau kita terlampau agresif, jangan-jangan arus modal kita bisa keluar, jadi harus dijaga itu supaya rupiah juga jangan terjadi pelemahan yang sangat signifikan," ujar Wakil Ketua Kadin Bidang Kebijakan Moneter, Fiskal, dan Publik Raden Pardede di kompleks Istana Kepresidenan, Rabu (12/6). Walau begitu, langkah penurunan suku bunga dinilai perlu dilakukan Indonesia. Pasalnya ekspektasi pasar global saat ini pun telah menekan The Fed untuk menurunkan suku bunga.
Antisipasi arus modal keluar, Kadin minta penurunan suku bunga tidak agresif
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kamar dagang dan industri (Kadin) meminta penurunan suku bunga Indonesia tidak terlalu agresif. Kadin mendorong agar pemerintah, khusus Bank Indonesi amelihat dampak menyeluruh atas penurunan suku bunga terhadap perekonomian Indonesia. Karena penurunan suku bunga bisa memicu arus modal keluar. "Kalau kita terlampau agresif, jangan-jangan arus modal kita bisa keluar, jadi harus dijaga itu supaya rupiah juga jangan terjadi pelemahan yang sangat signifikan," ujar Wakil Ketua Kadin Bidang Kebijakan Moneter, Fiskal, dan Publik Raden Pardede di kompleks Istana Kepresidenan, Rabu (12/6). Walau begitu, langkah penurunan suku bunga dinilai perlu dilakukan Indonesia. Pasalnya ekspektasi pasar global saat ini pun telah menekan The Fed untuk menurunkan suku bunga.