KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Railink memberikan sosialisasi dan edukasi kepada masyarakat untuk mencegah potensi penyebaran Virus Covid-19 terutama di lingkungan Stasiun dan Kereta Api Bandara, mengingat PT Railink merupakan gerbang transportasi masyarakat domestik dan internasional. Diah Suryandari, Humas PT Railink menyebut upaya pencegahan tersebut dilaksanakan dengan menempatkan hand sanitizer di tujuh Stasiun KA Bandara di Medan dan Jakarta. Selain itu, PT Railink mengimbau kepada penumpang yang akan menggunakan layanan KA Bandara untuk menjaga kebersihan tangan secara rutin, terutama sebelum memegang mulut, hidung, dan mata setelah memegang instalasi publik
Antisipasi virus corona, Railink siapkan hand sanitizer di Stasiun KA Bandara
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Railink memberikan sosialisasi dan edukasi kepada masyarakat untuk mencegah potensi penyebaran Virus Covid-19 terutama di lingkungan Stasiun dan Kereta Api Bandara, mengingat PT Railink merupakan gerbang transportasi masyarakat domestik dan internasional. Diah Suryandari, Humas PT Railink menyebut upaya pencegahan tersebut dilaksanakan dengan menempatkan hand sanitizer di tujuh Stasiun KA Bandara di Medan dan Jakarta. Selain itu, PT Railink mengimbau kepada penumpang yang akan menggunakan layanan KA Bandara untuk menjaga kebersihan tangan secara rutin, terutama sebelum memegang mulut, hidung, dan mata setelah memegang instalasi publik