KONTAN.CO.ID - Jakarta. Agribisnis berasal dari kata "agri" yang berasal dari bahasa Inggris yakni agricultural yang artinya pertanian. Serta kata"bisnis" berarti usaha komersial dunia perdagangan. Sehingga, apa itu agribisnis adalah kesatuan kegiatan usaha yang meliputi salah satu atau keseluruhan dari mata rantai produksi, pengolahan hasil dan pemasaran produk-produk yang ada hubungannya dengan pertanian dalam arti luas. Pengertian agribisnis tersebut adalah menurut Soekartawi (2001:2) yang dikutip dari laman Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim. Lantas, apa saja yang dipelajari dalam jurusan agribisnis?
Apa Itu Agribisnis? Ini Prospek Kerja dan Hal yang Dipelajari
KONTAN.CO.ID - Jakarta. Agribisnis berasal dari kata "agri" yang berasal dari bahasa Inggris yakni agricultural yang artinya pertanian. Serta kata"bisnis" berarti usaha komersial dunia perdagangan. Sehingga, apa itu agribisnis adalah kesatuan kegiatan usaha yang meliputi salah satu atau keseluruhan dari mata rantai produksi, pengolahan hasil dan pemasaran produk-produk yang ada hubungannya dengan pertanian dalam arti luas. Pengertian agribisnis tersebut adalah menurut Soekartawi (2001:2) yang dikutip dari laman Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim. Lantas, apa saja yang dipelajari dalam jurusan agribisnis?