KONTAN.CO.ID – JAKARTA. Asosiasi Pengusaha Indonesia (Apindo) menilai secara historis pergantian presiden Amerika Serikat (AS) siapapun yang terpilih tak memberi dampak signifikan ke aktifitas ekonomi Indonesia di bidang perdagangan dan investasi. Ketua Umum Apindo, Shinta Kamdani mengatakan, bila dilihat dalam parameter pertumbuhan ekspor Indonesia ke AS dan pertumbuhan investasi AS di Indonesia selama ini juga tidak berubah signifikan antara era presiden Donald Trump dengan era presiden Joe Biden. “Kami tidak memiliki ekspektasi besar bahwa pemilu AS ini akan berdampak signifikan terhadap pertumbuhan perdagangan atau investasi Indonesia-AS bila dibandingkan dengan yang sudah terjadi selama ini,” ujarnya kepada Kontan.co.id, Senin (4/11).
Apindo Ungkap Untung Rugi Bila Trump dan Harris Jadi Presiden AS
KONTAN.CO.ID – JAKARTA. Asosiasi Pengusaha Indonesia (Apindo) menilai secara historis pergantian presiden Amerika Serikat (AS) siapapun yang terpilih tak memberi dampak signifikan ke aktifitas ekonomi Indonesia di bidang perdagangan dan investasi. Ketua Umum Apindo, Shinta Kamdani mengatakan, bila dilihat dalam parameter pertumbuhan ekspor Indonesia ke AS dan pertumbuhan investasi AS di Indonesia selama ini juga tidak berubah signifikan antara era presiden Donald Trump dengan era presiden Joe Biden. “Kami tidak memiliki ekspektasi besar bahwa pemilu AS ini akan berdampak signifikan terhadap pertumbuhan perdagangan atau investasi Indonesia-AS bila dibandingkan dengan yang sudah terjadi selama ini,” ujarnya kepada Kontan.co.id, Senin (4/11).