KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Ketua Umum Asosiasi Pemerintah Kabupaten Seluruh Indonesia (Apkasi) Abdullah Azwar Anas mengatakan, pada prinsipnya Apkasi dalam posisi mendukung visi memajukan Indonesia yang terus digerakkan oleh pemerintah pusat. Apkasi menyadari, dalam situasi ekonomi global yang penuh tekanan saat ini, apalagi dihantui penyebaran virus korona yang memukul ekonomi Tiongkok sebagai negara dengan perekonomian raksasa di dunia, butuh stimulus untuk menggeliatkan ekonomi nasional. Menurut dia, salah satu opsi yang diambil pemerintah pusat tentu saja soal regulasi. Baca Juga: Bappenas: Draf RUU ibu kota negara diserahkan ke DPR pekan depan
Apkasi berharap penyusunan RUU cipta kerja melibatkan semua pihak terkait
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Ketua Umum Asosiasi Pemerintah Kabupaten Seluruh Indonesia (Apkasi) Abdullah Azwar Anas mengatakan, pada prinsipnya Apkasi dalam posisi mendukung visi memajukan Indonesia yang terus digerakkan oleh pemerintah pusat. Apkasi menyadari, dalam situasi ekonomi global yang penuh tekanan saat ini, apalagi dihantui penyebaran virus korona yang memukul ekonomi Tiongkok sebagai negara dengan perekonomian raksasa di dunia, butuh stimulus untuk menggeliatkan ekonomi nasional. Menurut dia, salah satu opsi yang diambil pemerintah pusat tentu saja soal regulasi. Baca Juga: Bappenas: Draf RUU ibu kota negara diserahkan ke DPR pekan depan