KONTAN.CO.ID - JEDDAH. Seperangkat izin baru ditambahkan untuk jamaah di aplikasi Umrah Eatmarna pada hari Selasa, hal tersebut diumumkan Wakil Menteri Haji dan Umrah dan pengawas aplikasi, Abdulrahman Shams. "Izin baru termasuk satu untuk sholat di Masjidil Haram, satu (untuk) sholat di Kamar Suci Nabi di Masjid Nabawi, dan satu untuk menyapa Nabi," katanya. Shams menambahkan bahwa aplikasi yang dimulai dengan izin Umrah saja akan menambah izin baru secara bertahap.
Aplikasi umrah Eatmarna menambahkan fitur untuk dapat izin sholat di Masjidil Haram
KONTAN.CO.ID - JEDDAH. Seperangkat izin baru ditambahkan untuk jamaah di aplikasi Umrah Eatmarna pada hari Selasa, hal tersebut diumumkan Wakil Menteri Haji dan Umrah dan pengawas aplikasi, Abdulrahman Shams. "Izin baru termasuk satu untuk sholat di Masjidil Haram, satu (untuk) sholat di Kamar Suci Nabi di Masjid Nabawi, dan satu untuk menyapa Nabi," katanya. Shams menambahkan bahwa aplikasi yang dimulai dengan izin Umrah saja akan menambah izin baru secara bertahap.