JAKARTA. Setelah ExxonMobil memutuskan untuk keluar dari proyek East Natuna, pemerintah pun membuka kesempatan bagi perusahaan migas lain untuk masuk dalam proyek tersebut. Informasi yang beredar, pemerintah bahkan sampai menawarkan langsung proyek East Natuna kepada Inpex Corporation. Wakil Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM), Arcandra Tahar mengaku belum mengetahui penawaran langsung kepada Inpex tersebut. Namun dia bilang pemerintah membuka peluang bagi investor mana saja untuk ikut dalam pengembangan proyek East Natuna. "Pemerintah menawarkan ke siapa saja, termasuk Inpex," kata Arcandra pada Kamis (27/7).
Arcandra: Inpex masuk East Natuna, saya mendukung
JAKARTA. Setelah ExxonMobil memutuskan untuk keluar dari proyek East Natuna, pemerintah pun membuka kesempatan bagi perusahaan migas lain untuk masuk dalam proyek tersebut. Informasi yang beredar, pemerintah bahkan sampai menawarkan langsung proyek East Natuna kepada Inpex Corporation. Wakil Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM), Arcandra Tahar mengaku belum mengetahui penawaran langsung kepada Inpex tersebut. Namun dia bilang pemerintah membuka peluang bagi investor mana saja untuk ikut dalam pengembangan proyek East Natuna. "Pemerintah menawarkan ke siapa saja, termasuk Inpex," kata Arcandra pada Kamis (27/7).