KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Badan Pusat Statistik (BPS) secara resmi merilis jumlah wisatawan mancanegara (Wisman) yang masuk ke Indonesia tahun 2017. Jumlah kunjungan wisman ke Indonesia sepanjang 2017 mencapai 14,04 juta atau di bawah target yang ditetapkan sebanyak 15 juta. Menurut Arief Yahya, capaian 14 ribu wisatawan sudah lumayan bagus. Karena dampaknya sangat meluas dan besar bagi industri Pariwisata. Arief bilang Angka 14 juta sudah naik dari capaian tahun 2016 di angka 12 juta. Dampak Gunung Agung memang sangat signifikan pada jumlah wisatawan. Pertama, penutupan bandara Ngurah Rai Bali, itu membuat wisatawan “trauma” berkunjung ke Pulau Dewata itu.
Arief Yahya: 14 ribu wisman lumayan bagus
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Badan Pusat Statistik (BPS) secara resmi merilis jumlah wisatawan mancanegara (Wisman) yang masuk ke Indonesia tahun 2017. Jumlah kunjungan wisman ke Indonesia sepanjang 2017 mencapai 14,04 juta atau di bawah target yang ditetapkan sebanyak 15 juta. Menurut Arief Yahya, capaian 14 ribu wisatawan sudah lumayan bagus. Karena dampaknya sangat meluas dan besar bagi industri Pariwisata. Arief bilang Angka 14 juta sudah naik dari capaian tahun 2016 di angka 12 juta. Dampak Gunung Agung memang sangat signifikan pada jumlah wisatawan. Pertama, penutupan bandara Ngurah Rai Bali, itu membuat wisatawan “trauma” berkunjung ke Pulau Dewata itu.