KONTAN.CO.ID - All Nippon Airways (ANA) akan memperkenalkan Penerbangan Armada Campuran (Mixed Fleet Flying / MFF) untuk keluarga A380 dan A320 setelah mendapat persetujuan dari Biro Penerbangan Sipil Jepang (JCAB). Maskapai asal Jepang tersebut merupakan operator pertama di dunia yang memperkenalkan MFF dengan kedua tipe tersebut. MFF hanya berlaku bagi pesawat Airbus dan dek penerbangan dan sistem kontrol pesawat ini memungkinkan pilot untuk disertifikasi untuk pengoperasian lebih dari satu jenis dari lini produk fly-by-wire Airbus secara reguler dan bersamaan.
Armada campuran untuk Airbus A380 dan A320 dibolehkan terbang di Jepang
KONTAN.CO.ID - All Nippon Airways (ANA) akan memperkenalkan Penerbangan Armada Campuran (Mixed Fleet Flying / MFF) untuk keluarga A380 dan A320 setelah mendapat persetujuan dari Biro Penerbangan Sipil Jepang (JCAB). Maskapai asal Jepang tersebut merupakan operator pertama di dunia yang memperkenalkan MFF dengan kedua tipe tersebut. MFF hanya berlaku bagi pesawat Airbus dan dek penerbangan dan sistem kontrol pesawat ini memungkinkan pilot untuk disertifikasi untuk pengoperasian lebih dari satu jenis dari lini produk fly-by-wire Airbus secara reguler dan bersamaan.