KONTAN.CO.ID - YEREVAN. Perdana Menteri Armenia Nikol Pashinyan mengutuk tindakan Azerbaijan dan Turki sebagai serangan teroristik. Ia menilai serangan tersebut merupakan bagian dari upaya genosida di Armenia. Kepada Sky News, Pashinyan menyebut bahwa Turki sedang berupaya untuk menghidupkan kembali Kekaisaran Turki dengan memanfaatkan konflik antara Armenia dan Azerbaijan. "Bagi saya, tidak ada keraguan bahwa ini adalah kebijakan melanjutkan genosida Armenia dan kebijakan memulihkan kekaisaran Turki," ungkap Pashinyan kepada Sky News, seperti dikutip Reuters.
Armenia menuduh Turki kembali berusaha lakukan genosida di Nagorno-Karabakh
KONTAN.CO.ID - YEREVAN. Perdana Menteri Armenia Nikol Pashinyan mengutuk tindakan Azerbaijan dan Turki sebagai serangan teroristik. Ia menilai serangan tersebut merupakan bagian dari upaya genosida di Armenia. Kepada Sky News, Pashinyan menyebut bahwa Turki sedang berupaya untuk menghidupkan kembali Kekaisaran Turki dengan memanfaatkan konflik antara Armenia dan Azerbaijan. "Bagi saya, tidak ada keraguan bahwa ini adalah kebijakan melanjutkan genosida Armenia dan kebijakan memulihkan kekaisaran Turki," ungkap Pashinyan kepada Sky News, seperti dikutip Reuters.