BANDUNG. Arus kendaraan di jalan raya Bandung-Garut atau Jalur selatan Jabar tersendat di kawasan Dangdeur, Rancaekek, Kabupaten Bandung, akibat ramainya aktivitas orang dan kendaraan umum yang berhenti, Minggu (12/7). Sejumlah angkutan umum di kawasan Dangdeur itu tampak berhenti untuk menurunkan atau menaikan penumpang, bahkan ada beberapa angkutan kota berhenti untuk menunggu penumpang. Selain itu sejumlah angkutan umum lainnya seperti bus umum dan mini bus "Elf" sesekali berhenti di badan jalan.
Arus jalur selatan tersendat di daerah Dangdeur
BANDUNG. Arus kendaraan di jalan raya Bandung-Garut atau Jalur selatan Jabar tersendat di kawasan Dangdeur, Rancaekek, Kabupaten Bandung, akibat ramainya aktivitas orang dan kendaraan umum yang berhenti, Minggu (12/7). Sejumlah angkutan umum di kawasan Dangdeur itu tampak berhenti untuk menurunkan atau menaikan penumpang, bahkan ada beberapa angkutan kota berhenti untuk menunggu penumpang. Selain itu sejumlah angkutan umum lainnya seperti bus umum dan mini bus "Elf" sesekali berhenti di badan jalan.