JAKARTA. Kontribusi Indonesia yang menjadi bagian dari pasukan Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) untuk perdamaian dunia, mendapat apresiasi dari pemerintah Amerika Serikat (AS). Hal itu disampaikan Menteri Luar Negeri (Menlu) AS, John Kerry saat bertemu Menlu RI Marty Natalegawa di sela-sela Sidang Majelis Umum PBB di New York, Jumat (27/9). Kerry menekankan peran dan kontribusi Indonesia yang selalu menjadi bagian dari solusi atas permasalahan global melalui cara-cara diplomasi.
AS apresiasi peran Indonesia jaga perdamaian dunia
JAKARTA. Kontribusi Indonesia yang menjadi bagian dari pasukan Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) untuk perdamaian dunia, mendapat apresiasi dari pemerintah Amerika Serikat (AS). Hal itu disampaikan Menteri Luar Negeri (Menlu) AS, John Kerry saat bertemu Menlu RI Marty Natalegawa di sela-sela Sidang Majelis Umum PBB di New York, Jumat (27/9). Kerry menekankan peran dan kontribusi Indonesia yang selalu menjadi bagian dari solusi atas permasalahan global melalui cara-cara diplomasi.