KONTAN.CO.ID - WASHINGTON. Amerika Serikat (AS) dan China saling beradu kecaman setelah AS menekan lagi Beijing tentang asal usul Covid-19, isu Taiwan dan hak asasi manusia. Tekanan itu dilontarkan menjelang Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) kelompok 7 (G7) KTT G7 ini merupakan debut internasional Presiden AS Joe Biden di KTT G7. Menteri Luar Negeri AS Antony Blinken berbicara melalui telepon dengan pejabat senior China Yang Jiechi. Dalam pembicaraan itu, Blinken memperbarui tekanan AS terhadap China atas asal mula pandemi yang telah menewaskan lebih dari 3,7 juta orang di dunia.
AS dan China saling melempar sindiran, ada apa?
KONTAN.CO.ID - WASHINGTON. Amerika Serikat (AS) dan China saling beradu kecaman setelah AS menekan lagi Beijing tentang asal usul Covid-19, isu Taiwan dan hak asasi manusia. Tekanan itu dilontarkan menjelang Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) kelompok 7 (G7) KTT G7 ini merupakan debut internasional Presiden AS Joe Biden di KTT G7. Menteri Luar Negeri AS Antony Blinken berbicara melalui telepon dengan pejabat senior China Yang Jiechi. Dalam pembicaraan itu, Blinken memperbarui tekanan AS terhadap China atas asal mula pandemi yang telah menewaskan lebih dari 3,7 juta orang di dunia.