KONTAN.CO.ID - Amerika Serikat berjanji akan menyelesaikan pembangunan dermaga bantuan di Gaza dalam waktu kurang dari satu bulan. Pihak Gedung Putih pada hari Minggu (28/4) juga menegaskan, mereka tidak dapat menggantikan jalur sebagai jalur utama penyaluran bantuan. AS juga masih akan menggunakan truk yang dinilai sebagai cara terbaik untuk memberi bantuan kepada warga Palestina di Gaza. "Mungkin diperlukan waktu dua hingga tiga minggu sebelum kami dapat melihat operasinya (dermaga)," kata juru bicara keamanan nasional AS, John Kirby, kepada ABC News.
AS Janji Selesaikan Dermaga Bantuan Gaza Kurang dari Satu Bulan
KONTAN.CO.ID - Amerika Serikat berjanji akan menyelesaikan pembangunan dermaga bantuan di Gaza dalam waktu kurang dari satu bulan. Pihak Gedung Putih pada hari Minggu (28/4) juga menegaskan, mereka tidak dapat menggantikan jalur sebagai jalur utama penyaluran bantuan. AS juga masih akan menggunakan truk yang dinilai sebagai cara terbaik untuk memberi bantuan kepada warga Palestina di Gaza. "Mungkin diperlukan waktu dua hingga tiga minggu sebelum kami dapat melihat operasinya (dermaga)," kata juru bicara keamanan nasional AS, John Kirby, kepada ABC News.