KONTAN.CO.ID - BEIJING. China mengumumkan pada Kamis (23/4) akan memberikan US$ 30 juta lagi kepada Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) untuk membantu dalam perang global melawan pandemi virus corona baru. Pengumuman China tersebut keluar beberapa hari setelah Amerika Serikat (AS) mengatakan akan membekukan pendanaan mereka ke WHO. AS, yang merupakan kontributor terbesar WHO, menuduh organisasi itu pekan lalu "salah mengatur" krisis virus corona, menarik kemarahan dari China ketika kedua negara berdebat tentang virus mematikan itu.
AS setop bantuan, China beri tambahan dana US$ 30 juta buat WHO
KONTAN.CO.ID - BEIJING. China mengumumkan pada Kamis (23/4) akan memberikan US$ 30 juta lagi kepada Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) untuk membantu dalam perang global melawan pandemi virus corona baru. Pengumuman China tersebut keluar beberapa hari setelah Amerika Serikat (AS) mengatakan akan membekukan pendanaan mereka ke WHO. AS, yang merupakan kontributor terbesar WHO, menuduh organisasi itu pekan lalu "salah mengatur" krisis virus corona, menarik kemarahan dari China ketika kedua negara berdebat tentang virus mematikan itu.