KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT ASDP Indonedia Indonesia Ferry (Persero) dan Damri melakukan kerja sama operasional angkutan bus. Khususnya bagi penumpang kapal ferry yang akan melanjutkan perjalanan dari Pelabuhan Sosoro Merak menuju Bandara Soekarno-Hatta dan kawasan pariwisata Tanjung Lesung, Jawa Barat. "Kami berusaha agar pengguna jasa dari Pelabuhan Merak semakin mudah mengakses layanan transportasi dari dan ke bandara Soekarno-Hatta maupun ke Tanjung Lesung," ujar Corporate Secretary ASDP Indonesia Ferry Shelvy Arifin dalam siaran pers, Jumat (9/10). Dia menuturkan, permintaan untuk ketersediaan layanan angkutan lanjutan tersebut cukup tinggi. Sebelumnya juga telah ada integrasi layanan transportasi kapal dengan kereta api di Pelabuhan Merak xan bus melalui Terminal Terpadu Merak.
ASDP dan Damri kerja sama operasional angkutan bus
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT ASDP Indonedia Indonesia Ferry (Persero) dan Damri melakukan kerja sama operasional angkutan bus. Khususnya bagi penumpang kapal ferry yang akan melanjutkan perjalanan dari Pelabuhan Sosoro Merak menuju Bandara Soekarno-Hatta dan kawasan pariwisata Tanjung Lesung, Jawa Barat. "Kami berusaha agar pengguna jasa dari Pelabuhan Merak semakin mudah mengakses layanan transportasi dari dan ke bandara Soekarno-Hatta maupun ke Tanjung Lesung," ujar Corporate Secretary ASDP Indonesia Ferry Shelvy Arifin dalam siaran pers, Jumat (9/10). Dia menuturkan, permintaan untuk ketersediaan layanan angkutan lanjutan tersebut cukup tinggi. Sebelumnya juga telah ada integrasi layanan transportasi kapal dengan kereta api di Pelabuhan Merak xan bus melalui Terminal Terpadu Merak.