KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Asuransi Asei Indonesia menargetkan pendapatan premi dari lini bisnis asuransi marine cargo pada tahun ini bisa mencapai Rp 10 miliar. Kepala Divisi Transformasi dan Inistiatif Strategic Asuransi Asei Indonesia Wahyudin Rahman menyebut pihaknya akan memaksimalkan sejumlah strategi untuk mencapai target tersebut. "Salah satunya pada Semester II-2024, ASEI akan melakukan booster penjualan produk marine cargo melalui pemasaran langsung ke calon tertanggung, termasuk jenis usaha forwarder," ujarnya kepada Kontan, Jumat (19/7).
Asei Targetkan Pendapatan Premi Asuransi Marine Cargo Rp 10 Miliar pada 2024
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Asuransi Asei Indonesia menargetkan pendapatan premi dari lini bisnis asuransi marine cargo pada tahun ini bisa mencapai Rp 10 miliar. Kepala Divisi Transformasi dan Inistiatif Strategic Asuransi Asei Indonesia Wahyudin Rahman menyebut pihaknya akan memaksimalkan sejumlah strategi untuk mencapai target tersebut. "Salah satunya pada Semester II-2024, ASEI akan melakukan booster penjualan produk marine cargo melalui pemasaran langsung ke calon tertanggung, termasuk jenis usaha forwarder," ujarnya kepada Kontan, Jumat (19/7).