JAKARTA. Alex Van Trotsenburg, Wakil Presiden Bank Dunia untuk Asia Timur dan Pasifik, menuturkan perkembangan Asia Timur masih menjadi tumpuan perekonomian global ditengah melambatnya perekonomian China yang mulai beralih kepada konsumsi dalam negeri. "Pertumbuhan Asia timur masih menjadi mesin penggerak dengan menyumbang 40% lebih GDP Global, lebih besar dari kawasan mana pun, akibatnya pertumbuhan ekonomi global masih tumbuh dengan mencapai 7,1% untuk 2013," kata Alex di Jakarta, Senin (7/10). Alex memprediksi capaian ini akan tercapai seiring dengan pertumbuhan ekonomi China yang masih dia ngka 7,5% pada tahun ini. Untuk jangka menengah pertumbuhan ekonomi China masih akan stabil di kisaran 7,5% dan 7,7%.
Asia Timur masih memimpin perekonomian global
JAKARTA. Alex Van Trotsenburg, Wakil Presiden Bank Dunia untuk Asia Timur dan Pasifik, menuturkan perkembangan Asia Timur masih menjadi tumpuan perekonomian global ditengah melambatnya perekonomian China yang mulai beralih kepada konsumsi dalam negeri. "Pertumbuhan Asia timur masih menjadi mesin penggerak dengan menyumbang 40% lebih GDP Global, lebih besar dari kawasan mana pun, akibatnya pertumbuhan ekonomi global masih tumbuh dengan mencapai 7,1% untuk 2013," kata Alex di Jakarta, Senin (7/10). Alex memprediksi capaian ini akan tercapai seiring dengan pertumbuhan ekonomi China yang masih dia ngka 7,5% pada tahun ini. Untuk jangka menengah pertumbuhan ekonomi China masih akan stabil di kisaran 7,5% dan 7,7%.