KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) ditutup menguat tipis 0,16% atau +8,4 poin ke level 5.247,69 pada perdagangan Jumat (14/8). Kenaikan IHSG ditopang menguatnya sektor Tambang (0,95%), Barang Konsumsi (0,58%), Keuangan (0,46%), Manufaktur (0,32%) dan Industri Dasar (0,15%). Sementara, investor asing membukukan beli bersih (net buy) di seluruh pasar Rp 95,60 miliar.\ Baca Juga: IHSG naik lima hari berturut-turut total 2,02% ke 5.247 hingga Jumat (14/8)
Asing banyak mengoleksi saham-saham ini kemarin, Jumat (I14/8)
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) ditutup menguat tipis 0,16% atau +8,4 poin ke level 5.247,69 pada perdagangan Jumat (14/8). Kenaikan IHSG ditopang menguatnya sektor Tambang (0,95%), Barang Konsumsi (0,58%), Keuangan (0,46%), Manufaktur (0,32%) dan Industri Dasar (0,15%). Sementara, investor asing membukukan beli bersih (net buy) di seluruh pasar Rp 95,60 miliar.\ Baca Juga: IHSG naik lima hari berturut-turut total 2,02% ke 5.247 hingga Jumat (14/8)