KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Bank Indonesia mencatat sepanjang pekan ini investor asing memborong Surat Berharga Negara (SBN) hingga terjadi net inflow sebesar Rp 9,09 triliun. Meredanya sentimen global dan stabilnya pasar domestik membuat investor asing lebih percaya diri membeli aset di dalam negeri. Gubernur BI Perry Warjiyo mengatakan, total net inflow asing pada instrumen SBN hingga kemarin mencapai Rp 8,26 triliun. Menurut Perry, mengalirnya modal asing lantaran obligasi domestik semakin menarik di mata investor, ditambah kondisi rupiah yang lebih stabil sepanjang bulan ini.
Asing masuk ke SBN Rp 8,26 triliun sepanjang Oktober, ini penyebabnya
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Bank Indonesia mencatat sepanjang pekan ini investor asing memborong Surat Berharga Negara (SBN) hingga terjadi net inflow sebesar Rp 9,09 triliun. Meredanya sentimen global dan stabilnya pasar domestik membuat investor asing lebih percaya diri membeli aset di dalam negeri. Gubernur BI Perry Warjiyo mengatakan, total net inflow asing pada instrumen SBN hingga kemarin mencapai Rp 8,26 triliun. Menurut Perry, mengalirnya modal asing lantaran obligasi domestik semakin menarik di mata investor, ditambah kondisi rupiah yang lebih stabil sepanjang bulan ini.