KONTAN.CO.ID - Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) mengawali pagi ini dengan kenaikan. Rabu (13/9) pukul 9.07 WIB, IHSG naik 0,15% atau 8,82 poin ke 5.881,67. Enam dari 10 sektor menopang penguatan IHSG pada pagi ini. Sektor perkebunan mempimpin penguatan 0,61%, diikuti oleh sektor perdagangan 0,44% dan sektor keuangan 0,21%. Sektor pertambangan naik 0,14%. Sedangkan sektor konstruksi naik 0,11%. Sektor infrastruktur naik tipis 0,07%.
Asing mulai masuk, IHSG naik dalam lima hari
KONTAN.CO.ID - Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) mengawali pagi ini dengan kenaikan. Rabu (13/9) pukul 9.07 WIB, IHSG naik 0,15% atau 8,82 poin ke 5.881,67. Enam dari 10 sektor menopang penguatan IHSG pada pagi ini. Sektor perkebunan mempimpin penguatan 0,61%, diikuti oleh sektor perdagangan 0,44% dan sektor keuangan 0,21%. Sektor pertambangan naik 0,14%. Sedangkan sektor konstruksi naik 0,11%. Sektor infrastruktur naik tipis 0,07%.