KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) ditutup di zona hijau pada perdagangan awal pekan ini. Kendati memperkecil kenaikan di penutupan perdagangan, IHSG berhasil menguat 21,56 poin atau 0,31% ke level 6.961,14 pada penutupan perdagangan (2/10). Mengutip data Bursa Efek Indonesia (BEI) via RTI Business, total volume perdagangan saham di BEI pada Senin mencapai 18,74 miliar dengan nilai transaksi Rp 9,82 triliun.
Baca Juga: Menilik Prospek Saham Bank Lapis Kedua pada Kuartal IV 2023 Ada 259 saham yang menguat, 266 saham yang melemah dan 232 saham yang tidak berubah alias stagnan. Kenaikan IHSG juga ditopang aksi net buy atau beli bersih investor asing sebesar Rp 314,54 miliar di seluruh pasar. Baca Juga: Saham-Saham Penggerak IHSG dan Rekomendasi Analis pada Kuartal IV-2023 Berikut 10 saham net buy terbesar asing pada Senin:
BBRI Chart by TradingView