JAKARTA. Penerbitan obligasi korporasi sektor keuangan kian ramai. PT Astra Sedaya Finance mencatatkan obligasi Berkelanjutan III tahap I sebesar Rp 2 triliun, di Bursa Efek Indonesia, Kamis (12,5). Surat utang ini diterbitkan dalam dua seri, yakni seri A senilai Rp 770 miliar dengan tingkat bunga tetap 7,95% per tahun. Obligasi ini memiliki jangka waktu satu tahun. Kemudian, seri B dengan nilai nominal Rp1,23 miliar. Seri ini membagikan kupon tetap 8,50% per tahun dan jangka waktu tiga tahun.
Astra Sedaya Finance catat obligasi Rp 2 triliun
JAKARTA. Penerbitan obligasi korporasi sektor keuangan kian ramai. PT Astra Sedaya Finance mencatatkan obligasi Berkelanjutan III tahap I sebesar Rp 2 triliun, di Bursa Efek Indonesia, Kamis (12,5). Surat utang ini diterbitkan dalam dua seri, yakni seri A senilai Rp 770 miliar dengan tingkat bunga tetap 7,95% per tahun. Obligasi ini memiliki jangka waktu satu tahun. Kemudian, seri B dengan nilai nominal Rp1,23 miliar. Seri ini membagikan kupon tetap 8,50% per tahun dan jangka waktu tiga tahun.