KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Platform dompet digital AstraPay mencatatkan hasil positif di Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2024 Jakarta dan Surabaya. Mengenai hal itu, Chief Marketing Officer AstraPay Reny Futsy Yama menyebut pihaknya berhasil membukukan jumlah transaksi sebanyak 31.364 transaksi di GIIAS 2024 Jakarta dan Surabaya. "Jumlah tersebut setara dengan 179,22% dari target awal," ucapnya dalam keterangan resmi, Jumat (20/9). Lebih lanjut, Reny mengatakan kehadiran AstraPay di GIIAS 2024 tidak hanya bertujuan memperkuat eksistensi sebagai solusi pembayaran digital yang inovatif, tetapi juga menegaskan komitmen AstraPay dalam mendukung transformasi digital di industri otomotif.
AstraPay Catatkan 31.364 Transaksi Selama GIIAS 2024 Jakarta dan Surabaya
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Platform dompet digital AstraPay mencatatkan hasil positif di Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2024 Jakarta dan Surabaya. Mengenai hal itu, Chief Marketing Officer AstraPay Reny Futsy Yama menyebut pihaknya berhasil membukukan jumlah transaksi sebanyak 31.364 transaksi di GIIAS 2024 Jakarta dan Surabaya. "Jumlah tersebut setara dengan 179,22% dari target awal," ucapnya dalam keterangan resmi, Jumat (20/9). Lebih lanjut, Reny mengatakan kehadiran AstraPay di GIIAS 2024 tidak hanya bertujuan memperkuat eksistensi sebagai solusi pembayaran digital yang inovatif, tetapi juga menegaskan komitmen AstraPay dalam mendukung transformasi digital di industri otomotif.