JAKARTA. Di sepanjang tahun lalu, Asosiasi Asuransi Jiwa Indonesia mencatat telah membayarkan klaim dan manfaat sebesar Rp 71,64 triliun atau senilai Rp 196 miliar setiap harinya. Pembayaran klaim dan manfaat tersebut terdiri dari, pertama, polis yang berakhir masa kontraknya (maturity) berjumlah Rp 9,3 triliun. Benny Waworuntu, Direktur Eksekutif AAJI mengatakan, angka itu naik 25,7% apabila dibandingkan dengan tahun sebelumnya yang berkisar Rp 7,9 triliun. “Ini membuktikan, semua perusahaan anggota AAJI berkomitmen untuk terus memberikan perlindungan kepada masyarakat,” ujarnya, Kamis (13/3). Kedua, sambung dia, pembayaran klaim dan manfaat meninggal dunia sebesar Rp 5,4 triliun atau turun tipis 1,3% ketimbang 2012 silam.
Asuransi jiwa bayar klaim Rp 165 miliar per hari
JAKARTA. Di sepanjang tahun lalu, Asosiasi Asuransi Jiwa Indonesia mencatat telah membayarkan klaim dan manfaat sebesar Rp 71,64 triliun atau senilai Rp 196 miliar setiap harinya. Pembayaran klaim dan manfaat tersebut terdiri dari, pertama, polis yang berakhir masa kontraknya (maturity) berjumlah Rp 9,3 triliun. Benny Waworuntu, Direktur Eksekutif AAJI mengatakan, angka itu naik 25,7% apabila dibandingkan dengan tahun sebelumnya yang berkisar Rp 7,9 triliun. “Ini membuktikan, semua perusahaan anggota AAJI berkomitmen untuk terus memberikan perlindungan kepada masyarakat,” ujarnya, Kamis (13/3). Kedua, sambung dia, pembayaran klaim dan manfaat meninggal dunia sebesar Rp 5,4 triliun atau turun tipis 1,3% ketimbang 2012 silam.