KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Lini usaha asuransi properti dan asuransi energi off shore mendominasi pendapatan premi PT Asuransi Jasa Indonesia (Jasindo) per Oktober 2024. Direktur Pengembangan Bisnis Jasindo Diwe Novara mengatakan, premi dari lini usaha asuransi properti tercatat Rp 708 miliar atau berkontribusi sebesar 24% terhadap total pendapatan premi Jasindo. "Kemudian diikuti lini usaha asuransi energi off shore dengan kontribusi sebesar 14,9% atau senilai Rp 440 miliar,'' ujar Diwe kepada Kontan, Senin (25/11).
Asuransi Properti dan Energi Off Shore Mendominasi Pendapatan Premi Jasindo
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Lini usaha asuransi properti dan asuransi energi off shore mendominasi pendapatan premi PT Asuransi Jasa Indonesia (Jasindo) per Oktober 2024. Direktur Pengembangan Bisnis Jasindo Diwe Novara mengatakan, premi dari lini usaha asuransi properti tercatat Rp 708 miliar atau berkontribusi sebesar 24% terhadap total pendapatan premi Jasindo. "Kemudian diikuti lini usaha asuransi energi off shore dengan kontribusi sebesar 14,9% atau senilai Rp 440 miliar,'' ujar Diwe kepada Kontan, Senin (25/11).