KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Badan Anggaran DPR memberikan beberapa rekomendasi kepada pemerintah, untuk menjaga keberlangsungan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) tahun 2020 serta fungsi fiskal lainnya, dalam menanggulangi wabah virus corona (Covid-19) di Indonesia. Rekomendasi ini diberikan setelah Ketua Badan Anggaran DPR M. Said Abdullah melakukan diskusi bersama dengan Menteri Keuangan serta Gubernur Bank Indonesia (BI) melalui teleconference beberapa waktu lalu. Baca Juga: Kemenkeu pastikan protokol manajemen krisis siap jika diperlukan
Atasi corona, Badan Anggaran DPR rekomendasikan pemerintah terbitkan sejumlah perppu
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Badan Anggaran DPR memberikan beberapa rekomendasi kepada pemerintah, untuk menjaga keberlangsungan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) tahun 2020 serta fungsi fiskal lainnya, dalam menanggulangi wabah virus corona (Covid-19) di Indonesia. Rekomendasi ini diberikan setelah Ketua Badan Anggaran DPR M. Said Abdullah melakukan diskusi bersama dengan Menteri Keuangan serta Gubernur Bank Indonesia (BI) melalui teleconference beberapa waktu lalu. Baca Juga: Kemenkeu pastikan protokol manajemen krisis siap jika diperlukan