KONTAN.CO.ID-JAKARTA. PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk (BRI) melalui bisnis wealth management berhasil kerek aset yang dikelola (assets under management) menjadi Rp 239,6 triliun per Agustus 2024. Asal tahu saja, nilai tersebut naik 23,05% secara year-on-year (YoY). Kenaikan itu mencerminkan ekspansi dan diversifikasi portofolio nasabah yang berkelanjutan. Di samping itu, bisnis wealth management BRI mengalami peningkatan profitabilitas yang terus tumbuh positif, dengan fee-based income (FBI) dari bancassurance meningkat 28,97% YoY. Adapun jumlah nasabah prioritas BRI telah mencapai 161.000 nasabah pada periode ini, atau meningkat 21,98% YoY.
AUM Bisnis Wealth Management BRI Capai Rp 239,6 Triliun per Agustus 2024
KONTAN.CO.ID-JAKARTA. PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk (BRI) melalui bisnis wealth management berhasil kerek aset yang dikelola (assets under management) menjadi Rp 239,6 triliun per Agustus 2024. Asal tahu saja, nilai tersebut naik 23,05% secara year-on-year (YoY). Kenaikan itu mencerminkan ekspansi dan diversifikasi portofolio nasabah yang berkelanjutan. Di samping itu, bisnis wealth management BRI mengalami peningkatan profitabilitas yang terus tumbuh positif, dengan fee-based income (FBI) dari bancassurance meningkat 28,97% YoY. Adapun jumlah nasabah prioritas BRI telah mencapai 161.000 nasabah pada periode ini, atau meningkat 21,98% YoY.
TAG: