KONTAN.CO.ID - SYDNEY. Australia akan melaksanakan suntikan dosis kelima vaksin COVID-19 akhir bulan ini untuk semua warga negara berusia 18 tahun ke atas yang belum tertular virus corona atau telah divaksinasi dalam enam bulan terakhir, kata Menteri Kesehatan Mark Butler, Rabu (8 Februari). Keputusan tersebut memperluas kelayakan suntikan penguat untuk sekitar 14 juta orang atau lebih dari setengah populasi negara itu. Hanya orang dengan gangguan kekebalan parah yang direkomendasikan untuk mengambil dosis kelima sampai sekarang. Saran untuk menerima booster adalah tiga bulan setelah suntikan keempat mereka.
Australia Akan Memulai Vaksinasi Booster COVID-19 Kelima Akhir Bulan Ini
KONTAN.CO.ID - SYDNEY. Australia akan melaksanakan suntikan dosis kelima vaksin COVID-19 akhir bulan ini untuk semua warga negara berusia 18 tahun ke atas yang belum tertular virus corona atau telah divaksinasi dalam enam bulan terakhir, kata Menteri Kesehatan Mark Butler, Rabu (8 Februari). Keputusan tersebut memperluas kelayakan suntikan penguat untuk sekitar 14 juta orang atau lebih dari setengah populasi negara itu. Hanya orang dengan gangguan kekebalan parah yang direkomendasikan untuk mengambil dosis kelima sampai sekarang. Saran untuk menerima booster adalah tiga bulan setelah suntikan keempat mereka.