KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Australia akan memberikan dukungan pendanaan sebesar US$ 95,4 juta atau setara Rp 1,46 triliun di kawasan ASEAN. Hal ini di sampaikan oleh Wakil Menteri Luar Negeri, Pahala Masyuri dalam Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) Asean di Jakarta, Rabu (6/9). "Australia mengumumkan komitmen US$ 95,4 juta untuk bisa mendukung proyek investasi untuk meningkatkan perdagangan," kata Pahala.
Australia Beri Dukungan Pendanaan Sebesar US$ 95,4 juta ke ASEAN
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Australia akan memberikan dukungan pendanaan sebesar US$ 95,4 juta atau setara Rp 1,46 triliun di kawasan ASEAN. Hal ini di sampaikan oleh Wakil Menteri Luar Negeri, Pahala Masyuri dalam Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) Asean di Jakarta, Rabu (6/9). "Australia mengumumkan komitmen US$ 95,4 juta untuk bisa mendukung proyek investasi untuk meningkatkan perdagangan," kata Pahala.