KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Merek kuliner ayam geprek asal Indonesia, Ayam Gepuk Pak Gembus resmi memiliki sertifikasi halal dari Departemen Pengembangan Islam Malaysia (Jakim) untuk 12 cabang dari 70 cabang di Malaysia. Zulkarnain Mohd Yusof, Chief Operating Officer Gepuk Pak Gembus Malaysia menyatakan, tonggak sejarah ini mencerminkan komitmen Pak Gembus tertib dalam menaati aturan penegakan halal serta memberikan dukungan inisiatif pemerintah 2025 untuk memperkuat industri Halal di Malaysia. Baca Juga: Ayam Gepuk Pak Gembus Bocorkan Tips Besarkan Usaha Kala Ramadhan
Ayam Gepuk Pak Gembus Raih Sertifikasi Halal untuk 12 dari 70 Cabang di Malaysia
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Merek kuliner ayam geprek asal Indonesia, Ayam Gepuk Pak Gembus resmi memiliki sertifikasi halal dari Departemen Pengembangan Islam Malaysia (Jakim) untuk 12 cabang dari 70 cabang di Malaysia. Zulkarnain Mohd Yusof, Chief Operating Officer Gepuk Pak Gembus Malaysia menyatakan, tonggak sejarah ini mencerminkan komitmen Pak Gembus tertib dalam menaati aturan penegakan halal serta memberikan dukungan inisiatif pemerintah 2025 untuk memperkuat industri Halal di Malaysia. Baca Juga: Ayam Gepuk Pak Gembus Bocorkan Tips Besarkan Usaha Kala Ramadhan