KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Badan Siber dan Sandi Negara (BSSN) masih berupaya mengidentifikasi serangan ransomware terhadap Pusat Data Nasional Sementara (PDNS) 2. Juru bicara BSSN, Ariandi Putra, mengemukakan bahwa BSSN masih mengupayakan investigasi secara menyeluruh guna mengidentifikasi sumber serangan dari pengembangan terbaru dari ransomware lockbit 3.0 yakni Brain Chiper Ransomware. "Akan dilakukan analisis lebih lanjut terhadap sampel ransomware dengan melibatkan entitas keamanan siber lainnya. Hal ini menjadi penting untuk lesson learned dan upaya agar insiden serupa tidak terjadi lagi," ujar Ariadi dikutip, Rabu (26/4).
Badan Siber dan Sandi Negara Berupaya Dalami Serangan Ransomeware ke PDNS
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Badan Siber dan Sandi Negara (BSSN) masih berupaya mengidentifikasi serangan ransomware terhadap Pusat Data Nasional Sementara (PDNS) 2. Juru bicara BSSN, Ariandi Putra, mengemukakan bahwa BSSN masih mengupayakan investigasi secara menyeluruh guna mengidentifikasi sumber serangan dari pengembangan terbaru dari ransomware lockbit 3.0 yakni Brain Chiper Ransomware. "Akan dilakukan analisis lebih lanjut terhadap sampel ransomware dengan melibatkan entitas keamanan siber lainnya. Hal ini menjadi penting untuk lesson learned dan upaya agar insiden serupa tidak terjadi lagi," ujar Ariadi dikutip, Rabu (26/4).