JAKARTA. Konsolidasi yang terjadi pada Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) sejauh ini masih terus saja terjadi. Lantas, apakah awal pekan ini, 6/10) IHSG kembali melanjutkan pelemahannya? "Diharapkan pasca penurunan pekan lalu, investor akan mulai melakukan aksi bargain hunting beberapa saham tertentu," tandas Senior Research HD Capital Yuganur Wijanarko Menurutnya, aksi tersebut dinilai mampu menahan koreksi jika pelemahan nanti sepenuhnya terjadi. Saham-saham big cap dan beberapa saham lapis kedua bisa dijadikan opsi jika ingin masuk kembali ke pasar saham. Sehingga, kontinuasi kenaikan hingga 5.025 bisa kembali terbuka.
Bagaimana prediksi IHSG awal pekan?
JAKARTA. Konsolidasi yang terjadi pada Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) sejauh ini masih terus saja terjadi. Lantas, apakah awal pekan ini, 6/10) IHSG kembali melanjutkan pelemahannya? "Diharapkan pasca penurunan pekan lalu, investor akan mulai melakukan aksi bargain hunting beberapa saham tertentu," tandas Senior Research HD Capital Yuganur Wijanarko Menurutnya, aksi tersebut dinilai mampu menahan koreksi jika pelemahan nanti sepenuhnya terjadi. Saham-saham big cap dan beberapa saham lapis kedua bisa dijadikan opsi jika ingin masuk kembali ke pasar saham. Sehingga, kontinuasi kenaikan hingga 5.025 bisa kembali terbuka.