KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Menteri Investasi/Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) Bahlil Lahadalia mengungkapkan, saat pertama kali menjabat pada 2019 ia mendapat warisan investasi mangkrak sebesar Rp 708 triliun dari pejabat sebelumnya. Investasi mangkrak ini diwariskan dari kepala BKPM sebelumnya, yakni Thomas T. Lembong, yang menjabat pada periode 2016-2019. “Saya masuk BKPM Oktober 2019, saya diwariskan oleh pemimpin terdahulu saya, investasi mangkrak Rp 708 triliun,” tutur Bahlil dalam konferensi pers, Rabu (23/1).
Bahlil Bereskan Investasi Mangkrak Rp 558 Triliun Warisan Tom Lembong
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Menteri Investasi/Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) Bahlil Lahadalia mengungkapkan, saat pertama kali menjabat pada 2019 ia mendapat warisan investasi mangkrak sebesar Rp 708 triliun dari pejabat sebelumnya. Investasi mangkrak ini diwariskan dari kepala BKPM sebelumnya, yakni Thomas T. Lembong, yang menjabat pada periode 2016-2019. “Saya masuk BKPM Oktober 2019, saya diwariskan oleh pemimpin terdahulu saya, investasi mangkrak Rp 708 triliun,” tutur Bahlil dalam konferensi pers, Rabu (23/1).