KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Agar bisa memenuhi kewajiban kepada pemegang polis, Asuransi Jiwa Bersama (AJB) Bumiputera bisa melepas aset yang dimiliki. Namun, menurut Otoritas Jasa Keuangan (OJK), hal itu bukan pilihan pertama. Terlebih, satu-satunya perusahaan asuransi berbentuk mutual ini bakal beroperasi secara normal kembali. Ketua Dewan Komisioner OJK Wimboh Santoso mengatakan, dengan bisa menjual produk seperti sebelumnya, maka perusahaan tersebut bisa mempunyai cashflow yang lebih baik. Untuk itu, AJB Bumiputera harus berjualan lebih masif lagi.
Bakal beroperasi lagi, pelepasan aset bukan prioritas AJB Bumiputera
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Agar bisa memenuhi kewajiban kepada pemegang polis, Asuransi Jiwa Bersama (AJB) Bumiputera bisa melepas aset yang dimiliki. Namun, menurut Otoritas Jasa Keuangan (OJK), hal itu bukan pilihan pertama. Terlebih, satu-satunya perusahaan asuransi berbentuk mutual ini bakal beroperasi secara normal kembali. Ketua Dewan Komisioner OJK Wimboh Santoso mengatakan, dengan bisa menjual produk seperti sebelumnya, maka perusahaan tersebut bisa mempunyai cashflow yang lebih baik. Untuk itu, AJB Bumiputera harus berjualan lebih masif lagi.