JAKARTA. Direktur Utama Bakrie Life Timoer Sutanto berjanji, perusahaan asuransi itu akan menyelesaikan utangnya kepada sekitar 250 nasabah Diamond Investa. Di sini, Bakrie Life akan menggunakan aset yang dimiliki untuk memenuhi tanggung jawabnya ke nasabah. "Kita enggak punya likuiditas, tapi punya aset. Kami tidak akan lari dari tanggung jawab dan berkomitmen tak memiliki utang. Semuanya sedang diselesaikan," aku Timoer, di Kantor Badan Pengawas Pasar Modal dan Lembaga Keuangan (Bapepam-LK), Rabu (8/8) Kini, Bakrie Life tidak mempunyai likuiditas mengingat tak lagi menjual polis asuransi. Kelangsungan hidup Bakrie Life sepenuhnya bergantung pada uluran tangan para pemilik saham.
Bakrie Life: Kami janji tidak akan lari
JAKARTA. Direktur Utama Bakrie Life Timoer Sutanto berjanji, perusahaan asuransi itu akan menyelesaikan utangnya kepada sekitar 250 nasabah Diamond Investa. Di sini, Bakrie Life akan menggunakan aset yang dimiliki untuk memenuhi tanggung jawabnya ke nasabah. "Kita enggak punya likuiditas, tapi punya aset. Kami tidak akan lari dari tanggung jawab dan berkomitmen tak memiliki utang. Semuanya sedang diselesaikan," aku Timoer, di Kantor Badan Pengawas Pasar Modal dan Lembaga Keuangan (Bapepam-LK), Rabu (8/8) Kini, Bakrie Life tidak mempunyai likuiditas mengingat tak lagi menjual polis asuransi. Kelangsungan hidup Bakrie Life sepenuhnya bergantung pada uluran tangan para pemilik saham.