KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Badan Penelitian dan Pengembangan (Balitbang) Perhubungan mengevaluasi 17 proyek pelabuhan yang sedang dikaji untuk dapat dikerjasamakan melalui berbagai skema pendanaan. Adapun ke 17 pelabuhan itu dibagi ke dalam tiga kategori: Pertama pelabuhan dengan skala prioritas tertinggi di antaranya Luwuk, Tj-Pinang-Tj Balai Karimun, Larantuka, Nabire, Pangandaran dan Carocok Panasahan/Paninan. Kedua, pelabuhan dengan skala prioritas sedang yakni Kendawangan, Tual, Kali Adem/Muara Angke, Likupang, Meulaboh dan Branta. Ketiga, pelabuhan yang masuk skala prioritas terendah adalah Penyeberangan Batu Licin-Tanjung Serdang, Penyeberangan Jepara-Karimun Jawa, Kuala Gaung, Sirombu dan Sungai Lumpur.
Balitbang Perhubungan kaji kerjasama dengan 17 pelabuhan
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Badan Penelitian dan Pengembangan (Balitbang) Perhubungan mengevaluasi 17 proyek pelabuhan yang sedang dikaji untuk dapat dikerjasamakan melalui berbagai skema pendanaan. Adapun ke 17 pelabuhan itu dibagi ke dalam tiga kategori: Pertama pelabuhan dengan skala prioritas tertinggi di antaranya Luwuk, Tj-Pinang-Tj Balai Karimun, Larantuka, Nabire, Pangandaran dan Carocok Panasahan/Paninan. Kedua, pelabuhan dengan skala prioritas sedang yakni Kendawangan, Tual, Kali Adem/Muara Angke, Likupang, Meulaboh dan Branta. Ketiga, pelabuhan yang masuk skala prioritas terendah adalah Penyeberangan Batu Licin-Tanjung Serdang, Penyeberangan Jepara-Karimun Jawa, Kuala Gaung, Sirombu dan Sungai Lumpur.