KONTAN.CO.ID - PT KCIC menyampaikan permohonan maaf atas pembatalan sejumlah perjalanan kereta cepat Whoosh menyusul gempa bumi yang terjadi pada pukul 09.41 WIB dengan kekuatan magnitudo 5 di Kabupaten Bandung. Gempa tersebut terjadi berulang hingga 8 kali dengan kekuatan beragam sesuai informasi yang disampaikan oleh BMKG. Corporate Secretary PT KCIC Eva Chairunisa mengatakan, pembatalan tersebut dilakukan untuk memastikan keselamatan dan keamanan seluruh perjalanan kereta cepat Whoosh.
Bandung Diguncang 8 Kali Gempa, Ini yang Dilakukan KCIC Terhadap Jalur Whoosh
KONTAN.CO.ID - PT KCIC menyampaikan permohonan maaf atas pembatalan sejumlah perjalanan kereta cepat Whoosh menyusul gempa bumi yang terjadi pada pukul 09.41 WIB dengan kekuatan magnitudo 5 di Kabupaten Bandung. Gempa tersebut terjadi berulang hingga 8 kali dengan kekuatan beragam sesuai informasi yang disampaikan oleh BMKG. Corporate Secretary PT KCIC Eva Chairunisa mengatakan, pembatalan tersebut dilakukan untuk memastikan keselamatan dan keamanan seluruh perjalanan kereta cepat Whoosh.