BANDUNG. Wali Kota Bandung Ridwan Kamil menilai, banyak wilayah di Kota Bandung yang sebelumnya adalah pusat pertumbuhan sedikit demi sedikit meredup. Pria yang akrab disapa Emil ini mencontohkan Jalan Jenderal Sudirman. Menurut dia, denyut nadi perekonomian di sepanjang jalan nasional tersebut sudah hampir mati. "Bandung ini banyak yang keren-keren lokasinya, tapi mati, maka kita ada revitalisasi untuk menghidupkan kembali kawasan yang sudah mati," ujar Emil di Jalan Braga, Kota Bandung, Senin (26/5/2014).
Bandung mau menyulap Jl Sudirman mirip Orchad Road
BANDUNG. Wali Kota Bandung Ridwan Kamil menilai, banyak wilayah di Kota Bandung yang sebelumnya adalah pusat pertumbuhan sedikit demi sedikit meredup. Pria yang akrab disapa Emil ini mencontohkan Jalan Jenderal Sudirman. Menurut dia, denyut nadi perekonomian di sepanjang jalan nasional tersebut sudah hampir mati. "Bandung ini banyak yang keren-keren lokasinya, tapi mati, maka kita ada revitalisasi untuk menghidupkan kembali kawasan yang sudah mati," ujar Emil di Jalan Braga, Kota Bandung, Senin (26/5/2014).